Minggu, 22 Maret 2015

Impian

Kali ini saya gak membahas tentang pekerjaan atau bisnis. Ini tentang mimpi.
Setiap orang pasti punya mimpi ataupun impian. Ada yang punya impian positif dan negatif. Impian bisa disebut dengan angan-angan atau cita-cita.

Berawal dari impian yang paling mudah di capai gak usah terlalu muluk-muluk. Saya terbiasa menuliskan impian di kertas kecil kemudian saya simpan di dlm dompet. Atau saya potong gambar impian trs saya tempel dikarton dan saya pajang di dinding kamar.

Kita gak pernah tau kapan impian kita terwujud. Tapi kita harus tetap berusaha untuk mewujudkan impian kita. Saat kita gak bersemangat dengan melihat impian kita maka akan lebih bersemangat lagi dlm bekerja.
Mulailah mempunyai impian yang positif,karena setiap hal positif yang kita pikirkan akan menarik energi positif di sekeliling kita.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar